
Oleh Administrator
Bertanya Sains: Apa Itu Tumbuhan Rimpang
Sejak wabah COVID-19 menyerang, segala produk dengan klaim pencegahan dan penyembuhan mendadak laris manis di pasaran, tak terkecuali ragam rempah nusantara seperti jahe, kunyit, dan temulawak. Mereka dipercaya bisa meningkatkan daya tahan tubuh sehingga bisa menangkal transmisi virus corona. Apa saja khasiat tumbuhan rimpang asli Indonesia ini?
Kreator | : | Penny Sylvania Putri, Gravinda Putra Perdana, Arief S. Hermawan |
Durasi | : | 4:46 |
Bahasa | : | Bahasa Indonesia |
Tinggalkan Balasan
Email yang dimasukkan tidak akan dipublish. Inputan yang bertanda * harus diisi
0 Komentar pada artikel ini